Ahok Salah, Pejalan Kaki Biang Masalah Tanah Abang Yang Benar |
Berita Terbaru - Satu pernyataan Wakil Gubenur DKI Jakarta, Sandiaga Uno soal Tanah Abang buat netizen geram. Pasalnya Sandi mengatakan ada tiga faktor yang membuat Tanah Abang menjadi semrawut. Tiga faktor itu adalah pengguna jalan yang melanggar aturan seperti lawan arus, Angkot yang ngetem sembarangan dan yang terakhir adalah pejalan kaki di Tanah Abang.
Ahok Salah, Pejalan Kaki Biang Masalah Tanah Abang Yang Benar
Banyak netizen yang merasa geram karena pejalan kaki juga di anggap sebagai penyebab semrawut Tanah Abang. Sedangkan untuk PKL, menurut Sandi sama sekali tidak membuat semrawut karena jumlah PKL masih kurang dari 300 orang.
Sandi juga mengatakan pihaknya sudah menemukan solusi jangka panjang untuk persoalan Tanah Abang. Namun Sandi tidak ingin membocorkannya terlebih dahulu karena mesti berdiskusi dengan pihak lainnya lagi.
Di tegaskannya, tidak akan ada acara Satpol PP yang mengusir PKL yang di lakukan oleh Ahok. Jika sebelumnya Ahok menganggap PKL itu biang masalah di Tanah Abang, maka Ahok itu salah. Cara Ahok mengusir PKL dengan Satpoll PP juga di nilai tidak efektif.
Comments
Post a Comment